Prediksi Piala Presiden: Bali United vs Bhayangkara FC, Perburuan Tiket Perempat Final Grup Neraka Memanas

- 16 Juni 2022, 15:29 WIB
Prediksi Pertandingan Piala Presiden 2022: Bali United vs Bhayangkara FC
Prediksi Pertandingan Piala Presiden 2022: Bali United vs Bhayangkara FC /instagram.com/@pialapresiden2022

Sayangnya pada menit ke-79.

Baca Juga: Jadi Bek Termahal di Real Madrid, Eder Militao Gantikan Peran Sergio Ramos dan Raphael Varane di Lini Belakang

Pemain asing Persib, David da Silva sukses menjebol gawang Bali United yang dikawal oleh Muhammad Ridho.

Bhayangkara FC kehilangan Alsan Sanda dan Aqil Savik yang masih cedera.

Bali United akan kehilangan Eber Bessa  karena akumulasi kartu merah.

Selain itu, Gunawan Dwi Cahyo dan Kadek Agung juga masih dibekap cedera.

Dalam pertemuan terakhir pada ajang Liga 1, Bhayangkara FC harus bertekuk lutut dari Bali United dengan skor 0-3.

Dalam 5 pertemuan terakhir kedua tim, Bhayangkara FC menang 2 kali, Bali United menang 2 kali dan 1 lainnya berakhir imbang.

Baca Juga: Hasil Piala Presiden: Persik Kediri Takluk dari Arema FC, Persaingan Grup D Makin Panas

5 Pertemuan Terakhir Kedua Tim

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x