Idol K-Pop Jadi Korban Bullying, Siapa Saja? Ternyata Ada V BTS dan Jeon Somi

- 23 Juni 2022, 07:32 WIB
Jeon Somi dan V BTS pernah menjadi korban bullying di masa lalu
Jeon Somi dan V BTS pernah menjadi korban bullying di masa lalu /Twitter @somiqueen Instagram @thv_bts

Baca Juga: KBS Rilis Pengganti It's Beautiful Now dengan Three Siblings Bravely yang Dibintangi Lee Ha Na dan Lim Ju Hwan

  1. V BTS

V pernah menjadi korban bullying temannya sendiri. Ia pernah dikerjai dan diintimidasi. Saat itu, V diminta untuk datang ke pesta ulang tahun temannya. Namun, ia sengaja diberikan alamat yang salah.

V menunggu di tempat yang telah didatanginya itu selama berjam-jam namun tidak ada satu pun orang yang datang.

Akhirnya, teman V mengungkapkan bahwa ia cemburu pada idola tersebut sehingga ia memperlakukannya seperti itu.

  1. Jeon Somi

Somi, penyanyi yang berparas bak boneka Barbie ini pernah diejek habis-habisan hanya karena wajahnya tampak berbeda, tidak seperti orang Korea.

Tentu saja karena ia berdarah campuran. Somi pernah menceritakan hal ini sambil berlinang air mata.

Baca Juga: 'Mbak-Mbak AW' Jadi Trending Twitter, Adu Mulut dengan Pelanggan Gegara Minuman Mleber

  1. Kang Daniel

Pria yang sering tersenyum ini ternyata juga adalah korban bullying. Ia mengaku pernah diintimidasi karena penampilannya.

Namun, Kang Daniel enggan mengingatnya lebih dalam karena ia ingin fokus pada karirnya dan mengabaikan kejadian pahit di masa lalu.

  1. Park Hyung Sik

Para pecinta K-Drama pasti mengenal Park Hyung Sik, aktor tampan yang dulunya adalah anggota boy group ini pun adalah korban bullying.

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x