Waspada! Vaginitis dan 4 Keluhan Lainnya, Ditunjukkan dari Urine Berwarna Keruh

- 24 Juni 2021, 13:39 WIB
Ilustrasi Urine
Ilustrasi Urine /

KABARMEGAPOLITAN.COM – Umumnya, warna dan tekstur pada urine, menunjukkan kondisi kesehatan seseorang.

Walau banyak orang beranggapan kalau urine hanyalah limbah cair yang dikeluarkan oleh tubuh melalui saluran kemih.

Namun, taukah anda kalau perubahan warna urine mengindikasi sesuatu tengah terjadi dalam tubuh anda?

Baca Juga: Jadwal Acara ANTV Kamis 24 Juni 2021, Ada Uttaran, Balika Vadhu, Bepanah Pyaarr hingga Jodoh Wasiat Bapak

Saat kita normal dan sehat, urine umumnya berwarna jernih hingga kuning muda.

Urine yang berwarna jernih atau kuning muda merupakan sebuah pertanda bahwa tubuh Anda telah terhidrasi dengan baik.

Bagaimana bila urine berwarna keruh?

Waspada, bisa jadi vaginitis dan 4 keluhan lainnya tengah menyerang anda.

Baca Juga: Tadinya Empat, Bumi Kini Punya Lima Samudra, Kok Bisa? 

1. Tubuh Mengalami Dehidrasi

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Ringtimes Banyuwangi (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x