Cukup Gunakan NIK KTP atau Kartu KIS untuk Cairkan Dana Bansos BST Tunai Rp300 Ribu April 2021, Cek Caranya!

- 10 April 2021, 10:30 WIB
Cek NIK KTP Anda di dtks.kemensos.go.id.
Cek NIK KTP Anda di dtks.kemensos.go.id. /Pixabay/Eko Anug/

KABARMEGAPOLITAN.COM – Dana bantuan Bansos BST tunai Rp300 ribu dari Kemensos cair lagi dan kabarnya akan berakhir di bulan April 2021. Jadi, untuk kamu yang sudah daftar bisa segera mengecek nama penerima di link berikut.

Sebanyak 10 juta KPM jadi penerima bansos BST tunai Rp300 ribu sejak dibukanya bantuan di awal bulan Januari 2021 lalu.

Adapun proses penyaluran bantuan bansos BST tunai Rp300 ribu, yakni rencananya melalui empat tahapan, dimana tahap tersebut di mulai pada bulan Januari 2021 kemarin, Februari, Maret hingga April mendatang.

Proses pencairan dana bantuan bansos BST tunai Rp300 ribu tersebut juga akan diberikan secara bertahap kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang namanya telah terdaftar sebagai penerima.

Baca Juga: UPDATE Kurs Rupiah terhadap Dolar Amerika 9 April 2021, Rupiah Makin Menawan, Dolar Tak Melawan

Baca Juga: Sinopsis Drama Serial Turki Hercai Season 3 di NET TV Jumat 9 April 2021, Miran Memaafkan Azize Demi Reyyan!

Baca Juga: BMKG : Tingkatkan Kewaspadaan Selain Seroja, Ada lagi Dampak Tidak Langsung Siklon Tropis Odette

Jadi, nama kamu wajib terdaftar lebih dulu sebagai penerima serta data dinyatakan valid agar kamu bisa terima uang Bansos BST tunai Rp300 ribu.

Bansos juga resmi diberikan kepada KPM dengan syarat Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang dilampirkan sudah padan dengan data Ditjen Dukcapil Kemendagri sesuai dengan amanat Peraturan Presiden Nomor 39 Tahun 2019 tentang Satu Data Indonesia.

Halaman:

Editor: Nabilla Erika Putri

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x