Lowongan Kerja Terbaru di PT Tanjung Power Indonesia, Posisi Management System Officer Masih Tersedia

- 25 Mei 2024, 06:45 WIB
Ilustrasi. Lowongan Kerja/Pixabay
Ilustrasi. Lowongan Kerja/Pixabay /

KABARMEGAPOLITAN.com - PT Tanjung Power Indonesia merupakan perusahaan konsorsium yang dimiliki oleh PT Adaro Power (65%) dan PT EWP Indonesia (35%), anak perusahaan Korea East-West Power Co Ltd., untuk membangun dan mengoperasikan pembangkit listrik tenaga batubara berkapasitas 2×100 MW di Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan, dan menjual listrik kepada PLN berdasarkan perjanjian jual beli listrik (PPA) untuk jangka waktu 25 tahun sejak COD.

Tahun 2020 merupakan tahun pertama PT Tanjung Power Indonesia beroperasi penuh sepanjang tahun. Sesuai dengan Akta Pendirian Perseroan Terbatas PT Tanjung Power Indonesia No. 2 tanggal 12 Agustus 2013, Perseroan mempunyai maksud dan tujuan untuk menjalankan usaha di bidang Penyedia Jasa Energi Listrik. Melalui Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) berkapasitas 2x100MW, PT Tanjung Power Indonesia mengoperasikan pembangkit listrik tenaga batubara di Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan untuk menyediakan pasokan listrik bagi PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) di wilayah Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah.

Saat ini PT Tanjung Power Indonesia memberikan kesempatan lowongan kerja untuk dapat bergabung dengan posisi sebagai Management System Officer.

Baca Juga: Update Lowongan Kerja di PT Mulia Boga Raya Tbk, Posisi ADMIN PRODUKSI Masih Kosong, Bro! 

Job Responsibilities :

Support Management System Department Head for preparing Company Policies, establishing, and monitoring integrated management system, risk management, continuous improvement, as well as analyzing the operational process and compiling the implementation of Plan-Do-Check-Action (PDCA) process for the company in accordance with company standard and ensuring PDCA process in Company runs well to support the Company’s strategic management process.

Provide Objective Key Result achievement data as a basis for setting 1Y and 5Y targets

Drafting documents for levels 2, 3, and 4, along with supporting the document system integration process.

Preparing for the implementation of QCC training for leaders, monitoring the execution of improvements, creating improvement implementation reports, and acting as a mediator in the improvement process.

Gathering and recommending issues related to ERM (Enterprise Risk Management), as well as creating its database.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: lokerBUMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah