Mahfud MD Mundur dari Menko Polhukam, Jokowi Rencanakan Bertemu pada Kamis sore

- 2 Februari 2024, 06:34 WIB
Cawapres nomor urut 3 Mahfud MD usai menyampaikan permohonan pengunduran diri ke Presiden Jokowi.
Cawapres nomor urut 3 Mahfud MD usai menyampaikan permohonan pengunduran diri ke Presiden Jokowi. /ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/foc /

 

KABARMEGAPOLITAN.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengonfirmasi rencana pertemuannya dengan di Jakarta pada Kamis sore, 1 Februari 2024 dengan Mahfud Md.

Dalam merespon ajakan Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mohammad Mahfud Md, Presiden Joko Widodo mengkonfrinasi rencanakan bertemu pada Kamis sore di Jakarta.

Sebelumnya, Mahfud Md ingin menyerahkan secara langsung surat pengunduran dirinya sebagai Menko Polhukam kepada Presiden Jokowi.

Baca Juga: The Special One Dikabarkan Siap Gabung ke Manchester United Jika Ten Hag Pergi

“Nanti sore mungkin ketemu dengan Pak Mahfud,” kata Jokowi ketika berkunjung di Pasar Kota Wonogiri, Jawa Tengah, pada Kamis, 2 Februari 2024.

Jokowi juga menghargai keputusan Mahfud Md ambil untuk mundur dari Kabinet Indonesia Maju.

"Ya itu hak demokrasi,” ungkap Jokowi.

Baca Juga: Tembus Pasar Ekspor, Penjual Sepatu Asal Bogor Diberi Penghargaan dari Shopee Super Awards 2023

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x