Bermanfaat! 6 Tips Pasang Roof Box Mobil, Mudik Jadi Nyaman

- 9 April 2023, 08:05 WIB
New Mercedes-AMG roof box./Dok. Mercedes-Benz Indonesia
New Mercedes-AMG roof box./Dok. Mercedes-Benz Indonesia /

KABARMEGAPOLITAN.com - Penggunaan roof box sebagai tempat penyimpanan tambahan di atap mobil kerap dibutuhkan sehingga ruang kabin mobil bisa lebih lapang.

Apalagi jika perjalanan yang ditempuh cukup jauh seperti mudik Lebaran ke luar kota.

Namun yang patut diperhatikan, pemasangan roof box harus dilakukan benar untuk menghindari adanya kerusakan maupun hal tak terduga lainnya.

Bahkan jika pemasangan roof box tidak benar bisa berpotensi terkena tilang dan mengganggu kelancaran perjalanan.

Berikut tips mudah pasang roof box mobil supaya aman dan nyaman saat mudik. Check this out!

Baca Juga: Quote of The Day, Kutipan Motivasi untuk Inspirasi Anda Hari Ini

1. Pastikan mobil memiliki roof rail

Untuk memasang roof box, diperlukan roof rail agar atap mobil tidak rusak.

Sehingga roof box aman karena adanya pegangan yang kuat.

Roof rail memiliki bentuk seperti rel membujur tempat memasang roof rack sebagai tempat meletakkan roof box.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: auto2000.co.id ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x