7 Cara Mengatasi iPhone Lemot Untuk Pengguna Awam

- 7 Maret 2022, 13:13 WIB
Cara mengatasi iPhone lemot
Cara mengatasi iPhone lemot /

KABARMEGAPOLITAN.com - Artikel ini akan menjelaskan cara mengatasi iPhone lemot yang dapat dilakukan sendiri bagi pengguna awam.

Pengguna iPhone mungkin sering mengalami masalah ini, yang pasti sangat mengganggu aktivitas. Untuk itu, penting bagi pengguna awam untuk mengetahui hal-hal apa saja yang dapat dilakukan saat iPhone lemot.

Berikut 7 cara mengatasi iPhone lemot yang dapat Anda lakukan sendiri di rumah tanpa harus pergi ke pusat reparasi.

Baca Juga: Pakai Aplikasi Ini Kalau iPhone Anda Kemasukkan Air

1 - Periksa Jaringan Internet Anda

Kemungkinan pertama yang menyebabkan perangkat iPhone Anda menjadi lemot adalah jaringan internet. Sebagian besar aplikasi yang kita gunkan sehari-hari membutuhkan jaringan internet untuk mengaksesnya.

Jika jaringan internet yang Anda gunakan lambat, tentu akan berpengaruh pada performa iPhone saat membuka aplikasi-aplikasi tersebut.

Anda bisa mengukur kecepatan jaringan internet dengan pergi ke Google dan mengetikkan “Uji Kecepatan Internet”.

Jika demikian yang terjadi, maka Anda harus mengatasi akar masalahnya terlebih dahulu. Cobalah pergi ke tempat lain yang sinyalnya bagus, gunakan Wi-Fi, atau hubungi perusahaan jaringan yang Anda gunakan untuk mendapat solusi.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: apple.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x