PT Panasonic Manufacturing Indonesia Buka Lowongan Kerja untuk Posisi Performance Engineer, Cek Kriterianya

- 1 Juli 2024, 07:15 WIB
Ilustrasi. Lowongan Kerja/Pixabay
Ilustrasi. Lowongan Kerja/Pixabay /

KABARMEGAPOLITAN.com - PT Panasonic Manufacturing Indonesia, berdiri sejak 1970, merupakan salah satu pemimpin dalam industri manufaktur elektronik di Indonesia. Produk-produknya meliputi pompa air, AC, kulkas, mesin cuci, kipas angin, serta perangkat audio dan video.

Perusahaan ini, dikenal dengan singkatan PMI, adalah hasil patungan yang mengadopsi budaya kerja Jepang. Jika Anda mencari lingkungan kerja yang terstruktur dan disiplin dengan peraturan yang jelas, PMI adalah tempat yang tepat untuk bekerja. Kami mengutamakan kebersihan dan kenyamanan lingkungan kerja, didukung oleh penerapan prinsip 5S (Seiri, Seisou, Seiketsu, Shitsuke) dalam aktivitas harian kami.

PMI menerapkan filosofi "air keran" dalam menjalankan operasinya, dengan tujuan untuk berkontribusi kepada masyarakat dan meningkatkan kualitas hidup mereka. Kami berkomitmen untuk menyediakan produk elektronik berkualitas dengan harga yang terjangkau, terus-menerus berupaya untuk mencapai tujuan tersebut tanpa kenal lelah. Misi kami adalah melayani semua pelanggan dengan menyediakan produk-produk yang mendukung kesejahteraan (FUKUHIN).Lowongan Kerja PT Panasonic Manufacturing Indonesia

Saat ini PT Panasonic Manufacturing Indonesia membuka lowongan kerja untuk dapat bergabung dengan posisi sebagai Performance Engineer

Baca Juga: Jemaah Haji Kloter 6 Debarkasi Palembang Kembali ke Tanah Air 

Responsibilities :

New models Development

Performance Evaluation, SNI Test & EER Test

Testing & approval of VE & Electrical parts

Analyze & improve performance

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: lokerBUMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah