Masih Jomblo? Coba 5 Aplikasi Pencari Pasangan Hidup Ini

- 14 September 2022, 08:05 WIB
Ilustrasi aplikasi di dunia maya
Ilustrasi aplikasi di dunia maya /Pixabay/Thomas Ulrich

KABARMEGAPOLITAN.com - Dengan adanya smartphone, kita dapat mencari banyak teman bahkan pasangan hidup di dunia maya.

Bagi anda yang masih single atau belum punya pasangan hidup, aplikasi berikut ini mungkin bisa jadi pilihan untuk menemukan pasangan anda.

Bisa jadi, salah satunya merupakan awal anda menemukan pasangan hidup.

Lets check this out!

Baca Juga: Harga HP OPPO Terbaru Edisi September 2022, Dari Find X Series, Reno Series hingga A Series, LENGKAP!

1. Bumble

Aplikasi cari jodoh Aplikasi cari jodoh yang pertama adalah Bumble.

Daya tarik Bumble adalah pengguna wanita harus menjadi orang pertama yang mengawali percakapan.

Meskipun demikian cara kerjanya juga hampir sama seperti Tinder, yakni dengan swipe left atau right.

Anda dapat bisa mengunduhnya di Play Store dan juga menggunakan akun facebook mu untuk mendaftar pada aplikasi tersebut.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: arenaponsel.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x