Daftar Girl Group Korea dengan Penayangan Terbanyak di YouTube, aespa Posisi Pertama Kalahkan BLACKPINK

- 11 Juni 2022, 17:45 WIB
Daftar Gril Group K-pop Paling Banyak Ditonton di Youtube Setahun Terakhir
Daftar Gril Group K-pop Paling Banyak Ditonton di Youtube Setahun Terakhir /Instagram @aespa_official @blackpinkofficial @twicetagra

KABARMEGAPOLITAN.com - YouTube adalah media sosial yang sangat trend sekarang ini. Para idol mengunggah video musik mereka di YouTube.

Dan berikut adalah YouTube girl grup K-pop yang paling banyak ditonton di Korea Selatan setahun terakhir.

Channel YouTube AESPA mencatat jumlah penayangan YouTube tertinggi di antara grup idola wanita Korea selama setahun terakhir.

Baca Juga: Usaha Hidup Sehat, Ketahui Waktu Terbaik untuk Makan Porsi Besar Menurut dr. Zaidul Akbar

Menurut statistik YouTube yang dikumpulkan dari Juni tahun lalu, saluran YouTube AESPA mencatat sekitar 268 juta viewer di Korea selama setahun terakhir.

AESPA juga akan merilis mini album kedua mereka 'Girls' di Korea dan AS pada tanggal 8 bulan depan.

Sementara itu, grup tersebut mulai mempersiapkan comeback mereka dengan merilis berbagai konten teaser.

Untuk penayangan YouTube terbanyak ke dua di tempati girl grup BLACKPINK dengan 230 juta viewer, dan di tempat ketiga ada TWICE dengan 223 juta viewer.

Baca Juga: Prediksi Timnas Indonesia vs Yordania Kualifikasi Piala Asia 2023 pada Minggu 12 Juni 2022 Dini Hari

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: Allkpop


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah