Abis Nonton Balap Motor, 6 Oleh-oleh Khas Mandalika Ini Wajib Kamu Beli

- 11 Maret 2023, 12:05 WIB
ILUSTRASI - Balapan World Superbike di Sirkuit Mandalika Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB)
ILUSTRASI - Balapan World Superbike di Sirkuit Mandalika Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) /Dorna Sport/

Kain Tenun Sasak sendiri seringkali memiliki makna tersendiri pada motif-motifnya.

Pembuatan kerajinan tekstil unik ini juga biasa dilakukan oleh para wanita yang tinggal di desa sejak mereka masih kecil.

Baca Juga: Horoskop Zodiak Aries Hari Ini, AWAS! Harapan Palsu, Saatnya Beli Rumah Baru

4. Kopi

Bukan haanya Sumatra, Jawa, Bali, dan Papua, Lombok juga mampu menghasilkan biji kopi dengan cita rasa yang luar biasa.

Bagi kamu yang suka ngopi, salah satu kopi yang wajib dicoba adalah kopi arabika Sembalun.

Kopi yang namanya sempat menghilang ini telah dibangkitkan kembali oleh para pemuda setempat.

Sekarang, kopi arabika Sembalun sudah banyak tersedia di kafe-kafe sekitar Lombok dan dapat dipesan juga secara online.

Baca Juga: Kutipan Quote Taylor Swift yang Jadi Inspirasi, Bisa Memotivasi Hidup Kita, Lho

5. Madu hutan

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: indonesia.travel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah