Jangan Buang Hajat di 3 Tempat Ini, Pesan Rasulullah SAW

- 24 Februari 2023, 09:45 WIB
Ilustrasi.toilet umum.
Ilustrasi.toilet umum. /Pixabay/marksspiske/

KABARMEGAPOLITAN.com - Rasulullah SAW pernah menyebut ada 3 tempat yang menimbulkan laknat.

Beliau besabda, “Takutlah kalian pada tiga tempat yang bisa menimbulkan laknat”,

Lalu  sahabat bertanya, “Apakah tiga tempat yang bisa menimbulkan laknat itu, wahai Rasulullah?”.

Kemudian Rasulullah SAW besabda, “Yaitu salah satu dari kalian kencing di bawah tempat duduk yang teduh, yang biasa digunakan berteduh, di jalan, atau tempat air”. (HR. Ahmad).

Baca Juga: Cepat Cemburu! Itu 1 dari 8 Ciri Cowok Rendah Diri dan Ngga Pede

Yap, ada tiga tempat yang tidak boleh digunakan untuk membuang kotoran, baik itu buang air besar maupun buang air kecil.

Dikutip dari Kitab At Targhib Wat Tarhib, berikut tiga tempat yang dilarang untuk buang air besar maupun buang air kecil.

1. Tempat yang biasa digunakan berteduh.

2. Di jalan atau tempat-tempat yang biasa dilalui orang.

3. Di tempat-tempat air yang biasa digunakan untuk mandi, mencuci dan lain-lain, terutama air yang tidak mengalir.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Mantrasukabumi.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x