Daftar 6 Spot Sunrise Terbaik di Lombok, Gunung Rinjani di Posisi Pertama!

- 19 Februari 2023, 09:05 WIB
Potret Gunung Rinjani
Potret Gunung Rinjani /Tangkapan layar/Instagram/@gunungrinjani.id

3. Bukit Malimbu

Bukit Malimbu terletak di tepi Pantai Senggigi. Bukit ini juga merupakan spot terbaik untuk menikmati pemandangan matahari terbit dan terbenam.

Ada momen spesial saat sesi matahari terbit yang tidak boleh dilewatkan karena hanya terjadi sebentar.

Bukit ini juga menyuguhkan pemandangan hamparan samudra biru dan pasir putih dari atas bukit.

Baca Juga: Jangan Salah! Zodiak Pisces Juga Punya Sisi Gelap, Lho

4. Pantai Labuhan Haji

Di Labuhan Haji kita bisa menemukan berbagai macam objek wisata pantai yang unik, alam dan peninggalan sejarah yang menarik. Pemandangan terbaik di tempat ini adalah saat matahari terbit.

Ada dermaga kecil yang bisa dijadikan tempat menikmati indahnya matahari terbit.

Tempat ini selalu ramai dikunjungi pengunjung lokal maupun mancanegara karena dekat dengan Kota Selong, ibu kota Kabupaten Lombok Timur.

Baca Juga: Sering Dibikin Film! Apa Itu Urban Legend, Yuk, Simak Sejarahnya

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: authentic-indonesia.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah