4 Tips Menyimpan Daging Qurban agar Tetap Segar dan Awet, Dijamin Masih Empuk Ketika Dimasak!

- 29 Juni 2022, 09:40 WIB
Ilustrasi Dagng Qurban
Ilustrasi Dagng Qurban /Pixabay/webandi/

KABARMGAPOLITAN.com - Hari raya Idul Adha 1443 Hijriah yang jatuh pada tahun 2022 ini sebentar lagi akan tiba.

Lebaran Idul Adha merupakan hari raya yang bertepatan dengan musim ibadah haji yang dilakukan oleh para jamaah di tanah suci Mekkah dan Madinah, Arab Saudi.

Tidak hanya itu, hari raya Idul Adha biasanya identik dengan kegiatan memotong hewan, dikenal dengan istilah 'Qurban'.

Baca Juga: Jadi Objek Wisata Terpopuler, Ini 6 Fakta Menara Eiffel yang Mungkin Belum Kamu Ketahui

Qurban atau memotong hewan dengan aturan berdasarkan syariat islam sudah menjadi tradisi yang dilakukan oleh umat muslim di seluruh dunia.

Tentu saja, hal tersebut juga dilakukan oleh kaum muslimin di Indonesia.

Setiap tahunnya, banyak sekali hewan yang disembelih untuk menyambut hari raya Idul Adha, yang juga dikenal dengan sebutan 'Idul Qurban'.

Di Indonesia, biasanya hewan yang disembelih adalah kambing, domba dan sapi.

Pemotongan hewan qurban biasanya dilakukan setelah menunaikan shalat sunnah Idul Adha.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Youtube Sajian Sedap


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah