Bosan, Pria Ini Tinggalkan Pekerjaan yang Punya Gaji Ratusan Juta

- 7 Juni 2022, 00:41 WIB
Ilustrasi kerja
Ilustrasi kerja /Pexels/Cottonbro/

"Proyek dan rapat disatukan bersama, dan jadi tidak terlalu bervariasi. Pekerjaan di bidang IT mulai terasa seperti salin dan tempel saja," ujarnya.

Baca Juga: Anjlok! Skandal Perselingkuhan Bikin Popularitas Manga Tokyo Revengers Terjun Bebas

"Saat mulai kerja di Netflix, saya menghasilkan uang dan juga mempelajari banyak hal. Tapi sekarang, yang saya lakukan hanya mendapatkan uang tanpa jenjang karier," keluhnya.

Rasa bosan Lin menemui puncaknya hingga menurunkan motivasi kerjanya.

Hal tersebut akhirnya membuat performa dalam kinerjanya juga terpengaruh hingga ia mendapat penilaian negatif dari atasan pada April 2021.

Dua minggu setelah hasil penilaiannya keluar, Michael Lin memutuskan untuk resign. Setelah berhenti kerja ia mengklaim jadi merasa jauh lebih tenang.

"Sudah delapan bulan sejak saya berhenti kerja dari Netflix, dan saya memutuskan bekerja penuh untuk diri sendiri," pungkas Michael Lin yang mengaku saat ini belum punya sumber penghasilan tetap.

Informasi menarik lainnya KLIK DISINI***

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Next shark


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah