Hai Ibu! Diterapkan Ini Pada Anak Perempuan Anda

- 8 Februari 2022, 11:27 WIB
Sosok Ibu Merupakan Panutan Terbaik Bagi Anak Perempuannya/Ilustrasi dari Leah Hetterberg/Unsplash
Sosok Ibu Merupakan Panutan Terbaik Bagi Anak Perempuannya/Ilustrasi dari Leah Hetterberg/Unsplash /

Berikan ia pujian saat ia melakukan hal-hal yang positif. Ketika ia jadi juara kelas misalnya.

Ketika dia melihat melalui kerumunan orang, dia akan mencari senyum dan kebanggaan yang hadir dari sosok anda.

Kasih sayang yang anda berikan, menunjukkan kepada mereka cara berbelas kasih.

Akan ada saatnya mereka mungkin tak mau lagi dicium di depan kerumunan orang, dan dimanjakan layaknya bocah kecil. Selagi masih bisa, lakukannya. Karena anda akan merindukannya suatu saat nanti.

Baca Juga: Beri Denda Berat! Inilah Negara Eropa yang Pertama Kali Mewajibkan Vaksin Covid-19

9. Tunjukkan padanya bagaimana cara untuk benar-benar mencintai

Ajari dengan memberi contoh dan kasihi ayahnya. Ini mengajarkan putri anda soal pria yang pantas dia cintai, dan yang akan mencintainya.

Jadi, biarkan dia memilih siapa yang akan dicintainya. Jika putri anda patah hati suatu saat nanti, jadilah orang yang berada disampingnya untuk menguatkannya.

10. Tunjukkan kepadanya cara menjadi ibu yang terbaik

Bagikan dengannya keindahan dan kegembiraan yang anda rasakan sebagai ibunya.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Your Tango


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah