Nama Unik Belum Tentu Baik, Nama Panjang Bikin Anak Kehabisan Waktu, Pertimbangkan Ini Saat Beri Nama Anak

- 22 April 2021, 01:40 WIB
Ilustrasi Anak Bayi.
Ilustrasi Anak Bayi. /Pixabay/ PublicDomainPictures

KABARMEGAPOLITAN.com - Memberi nama anak, diibaratkan doa orang tua yang diharapkan bagi si anak.

Lucunya, masih ada kebiasaan orangtua yang memberi nama anak dengan nama idola mereka, nama-nama yang terkait dengan agama atau yang menurut mereka unik.

Tapi, pernahkan anda memikirkan dampaknya saat anak anda dewasa nanti?

Supaya jangan jadi penyesalan di kemudian hari, berikut  beberapa pertimbangan dalam memberi nama anak.

Baca Juga: Beri Semangat Bagi Wanita Indonesia, Ketua DPD RI : Perjuangan RA Kartini Harus Tetap Menyala

1. Terlalu umum atau pasaran

Hindari memberi nama anak yang biasanya sangat sering digunakan. Misalnya Dewi, Yudi, Dimas atau Fitri.

2. Punya makna baik

Nama yang punya makna baik ini, diharapkan menjadi doa bagi si anak.  Jadi, berilah anak nama yang baik, misalnya, yang punya arti ‘surga’, ‘pemimpin’ atau ‘cahaya’.

Baca Juga: Perhatikan 5 Hal ini Jika Ingin Melakukan Olahraga Saat Berpuasa

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Ibupedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah