Update Kurs Rupiah terhadap Dolar 13 April 2021: Wah, Dolar Kembali Ngamuk

- 13 April 2021, 10:02 WIB
Nilai tukar dolar AS merosot ke posisi terendah dalam satu minggu.
Nilai tukar dolar AS merosot ke posisi terendah dalam satu minggu. /Pexels/Alexander Mils

KABARMEGAPOLITAN.com - Seperti kemarin, rupiah pagi ini kembali terkorerksi.

Mata uang rupiah tak kuasa menahan laju penguatan dolar Amerika.

Praktis, meski tidak di posisi yang sama seperti kemarin, rupiah anjlok beberapa basis point.

Baca Juga: CPNS 2021: Lulusan Luar Negeri Wajib Simak, Ini Cara Membuat SK Penyetaraan Ijazah Secara Online

Pukul 09.50 WIB, rupiah kini berada di angka 14.630,30 per dolar Amerika.

Rupiah terkoreksi 16,00 atau 0,11%.

Pergerakan rupiah di kisaran 14.613,95 - 14.689,50.

Baca Juga: Setelah Tilang Elektronik, Polri Rencanakan Perpanjangan SIM Secara Online

Sementara, sore kemarin pukul 17.00 WIB, rupiah berada di angka 14.616,65.

Kurs rupiah terkoreksi 1,75 atau 0,01%.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: kursdollar.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x