Tokoh Senior Golkar Sebut Luhut Panjaitan hingga Bambang Soesatyo Miliki Kapasitas Sebagai Ketum

- 26 Juli 2023, 09:32 WIB
Ketum Golkar Airlangga Hartarto (kiri) dan Luhut Binsar Pandjaitan (kanan).
Ketum Golkar Airlangga Hartarto (kiri) dan Luhut Binsar Pandjaitan (kanan). /

Baca Juga: PSG Vs Al-Nassr: Benarkah Kylian Mbappe Bakal Absen pada Laga ini karena Pindah ke Real Madrid?

"Ini kan Juli-Agustus-September-Oktober, dua bulan berapa hari lah, jadi yang satunya dua bulan berapa hari, yang satunya enam bulan berapa hari, kurang lebih 7 bulan ya ke Pileg," katanya.

Menurut dirinya, Luhut Pandjaitan dapat menjadi kandidat kuat mengingat waktu yang singkat menjelang Pemilu.

"Nah dari analisis kita yang punya kapasitas untuk menjadi ketua umum tersebut kita jatuhkan pilihan kita pada pak Luhut, karena situasi yang sudah sangat singkat tentu kami punya kriteria untuk menilai itu," pungkasnya.*** (Pikiran-Rakyat/Octaviani)

Artikel ini juga dapat anda baca di Pikiran-Rakyat dengan judul Luhut Pandjaitan hingga Bambang Soesatyo Masuk Kandidat Ketum, Tokoh Senior Golkar: Semua Punya Kapasitas

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah