Warga Sumatera Utara, Segini Harga Eceran BBM Pertamina Agustus 2022

- 5 Agustus 2022, 06:05 WIB
Pengisian bbm di Pertamina.
Pengisian bbm di Pertamina. /

KABARMEGAPOLITAN.com - Melalui laman resmi Pertamina diumumkan bahwa beberapa jenis bahan bakar minyak (BBM) telah mengalami perubahan harga mulai 3 Agustus 2022.

Nah, harga eceran BBM Pertamina bulan Agustus 2022 untuk Provinsi Sumatera Utara juga telah ditetapkan.

Kenaikan harga eceran BBM Pertamina Agustus 2022 terjadi secara nasional untuk 3 jenis bahan bakar, yaitu Dexlite, Pertamax Turbo, dan Pertamina Dex.

Adapun jenis bahan bakar Pertalite dan Pertamax masih memiliki harga yang sama seperti sebelumnya.

Baca Juga: Pengabdi Setan 2 Communion Mulai Gentayangan Kamis, 4 Agustus 2022, Begini Sinopsisnya

Bagi Anda yang berdomisili di Provinsi Sumatera Utara, berikut adalah daftar harga eceran BBM Pertamina bulan Agustus 2022 yang mulai diberlakukan sejak tanggal 3 bulan ini di seluruh SPBU (Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum) milik Pertamina:

1. Pertalite: Rp7.650

2. Dexlite: Rp18.150

3. Pertamax: Rp12.750

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: My Pertamina


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x