1 Suro, Begini Perayaan Tahun Baru Jawa di Solo dan Yogyakarta, Kebo Bule dan Tapa Mbisu Mubeng Benteng

- 12 Juli 2022, 14:35 WIB
Kebo Bule jadi Daya Tarik Tersendiri dalam Peringatan Malam 1 Suro / Rumah Belajar Kemendikbud
Kebo Bule jadi Daya Tarik Tersendiri dalam Peringatan Malam 1 Suro / Rumah Belajar Kemendikbud /

KABARMEGAPOLITAN.COM -  Dalam kalender Jawa, 1 suro adalah hari pertama dan diperingati sebagai tahun baru dalam penanggalan kalender Jawa.

Banyak pandangan dalam masyarakat Jawa terkait 1 suro, hari ini dianggap keramat terlebih bila jatuh pada Jumat Legi.

Bagi sebagian masyarakat pada malam 1 suro dilarang untuk ke mana-mana kecuali untuk berdoa ataupun melakukan ibadah lain.

Satu suro biasanya diperingati pada malam hari setelah magrib pada hari sebelum tanggal satu biasanya disebut malam 1 suro.

Hal tersebut terjadi karena pergantian hari Jawa dimulai pada saat matahari terbenam dari hari sebelumnya, bukan pada tengah malam seperti kalender masehi.

Malam 1 Suro yang sangat lekat dengan budaya Jawa, biasanya terdapat ritual tradisi iring-iringan rombongan masyarakat atau kirab.

Baca Juga: Sering Merasakan Kram, Kebas dan Kesemutan, dr Zaidul Akbar Sarankan Lakukan Tiga Hal Ini

Beberapa daerah di Jawa menjadi  tempat berlangsungnya  perayaan malam 1 suro.

Dikutip dari petabudaya.belajar.kemendikbud.go.id, berikut ini perayaan malam 1 suro di Solo dan Yogyakarta.

Solo

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Rumah Belajar Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x