Jangan Bingung! Ini Destinasi Wisata Religi Favorit di Jawa Barat

- 21 Oktober 2023, 07:30 WIB
Masjid Raya Bandung
Masjid Raya Bandung /Instagram/@mtma_bandung/

Baca Juga: Yuk, Kirim Doa untuk Kedua Orang Tua Kamu, Begini Bacaannya, Sob

4. Masjid Raya Bandung

Masjid yang berdiri di alun-alun kota Bandung ini sudah menjadi ikon wisata terkenal di kota tersebut, bahkan di Jawa Barat.

Salah satu yang menjadi daya tarik masjid ini adalah dua menara kembarnya, yang tingginya mencapai 81 meter.

Masjid Raya Bandung awalnya disebut sebagai Masjid Agung.

Dibangun pada tahun 1810, bersamaan dengan pindahnya pusat kota bandung yang sebelumnya berada di Karapyak, atau Dayeuhkolot sekarang.***

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah