Awas! 5 Faktor Ini Pengaruhi Peningkatan Risiko Penyakit Jantung

- 14 Juni 2023, 11:45 WIB
Ilustrasi.Awas! 5 Faktor Ini Pengaruhi Peningkatan Risiko Penyakit Jantung
Ilustrasi.Awas! 5 Faktor Ini Pengaruhi Peningkatan Risiko Penyakit Jantung /Pixabay/Mohamed Hassan

KABARMEGAPOLITAN.com - Trend peningkatan risiko kardiovaskular pada individu yang lebih muda dan terlihat sehat dan bugar memprihatinkan.

Beberapa orang meninggal padahal mereka tidak memiliki riwayat penyakit jantung sebelumnya.

Lantas, apa saja alasan yang mempengaruhi jantung orang yang terlihat sehat hingga berujung fatal.

Berikut adalah lima faktor yang memperburuk kesehatan jantung pada orang yang terlihat sehat dan muda. 

Baca Juga: Tips dari Dokter Zaidul Akbar untuk Mencegah Risiko Keguguran pada Ibu Hamil  

Obesitas pada orang dewasa muda meningkatkan risiko penyakit jantung

Laporan dari Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) Amerika Serikat berjudul "Penyakit Jantung: Bisa Terjadi Pada Usia Berapa Saja" mengatakan bahwa obesitas pada orang yang berusia antara 35 hingga 64 tahun meningkatkan risiko terkena penyakit jantung.

Kegemukan adalah risiko jantung yang diam-diam dan memberikan kontribusi besar pada penyakit jantung.

Obesitas kebanyakan merujuk pada lingkar pinggang dan obesitas abdominal.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Times of India


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x