Resep Nori Tahu Gulung Pedas Super Enak

- 2 April 2023, 08:35 WIB
Ilustrasi. Resep nori
Ilustrasi. Resep nori /Instagram @dapurkave

Potong tahu menjadi persegi panjang dengan tebal 1,30 cm dan panjang sekitar 6,30 cm.

Panaskan minyak dalam wajan dengan api sedang. Lalu masukan tahu dan goreng sekitar 5 menit sampai berwarna cokelat keemasan.

Angkat dan tiriskan lalu pindahkan tahu ke piring yang dilapisi dengan tisu dapur untuk menghilangkan minyak berlebih.

Potong lembaran nori menjadi 3 strip, potong setiap stripnya menjadi dua.

Baca Juga: Daftar 5 Kota Tertua di Indonesia, Ada yang Terkenal dengan Julukan Venesia dari Timur 

Lembaran nori harus memiliki lebar yang sama dengan tahu, dan cukup panjang untuk membungkusnya. Di mangkuk kecil, encerkan tepung bumbu bakso goreng dengan air dan sisihkan.

Bungkus tahu persegi panjang dengan selembar nori.

Basahi sedikit bagian atas lembaran nori dengan campuran tepung bakso goreng sebagai perekat dan lanjutkan hingga semua tahu terbungkus.

Panaskan minyak dan masukan bontabur, lalu tumis selama 2 menit.

Baca Juga: CAKEP! Dilakukan Hal Keren Ini Saat Traveling ke Flores 

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: sasa.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x