8 Destinasi Wisata Populer di Malang, Dari Desa Jodipan hingga Museum Angkot

- 11 Maret 2023, 07:35 WIB
Desa Jodipan. (Pixabay)
Desa Jodipan. (Pixabay) /(Pixabay)

Spot menarik di Desa Jodipan adalah adanya Jembatan Embong Berantas yang menghubungkan Desa Jodipan dengan Desa Tridi.

Baca Juga: Quote Kutipan Terbaik Versi Taylor Swift yang Membangkitkan Motivasi Kita

4. Museum Angkot

Museum Angkot (Museum Angkut) cukup terkenal di kalangan traveler di Indonesia.

Berdiri di lahan seluas 3,8 hektar ini memiliki koleksi yang cukup lengkap.

Sesuai dengan namanya, koleksi museum merupakan kendaraan dari berbagai era dan berbagai negara.

Museum Angkot memiliki koleksi 300 kendaraan dan telah dipastikan sebagai museum terbesar di Asia Tenggara.

Untuk menampung ratusan kendaraan tersebut, gedung museum dibagi menjadi 8 zona pameran dan masing-masing zona memiliki keunikan tersendiri.

Baca Juga: Quote Kutipan Taylor Swift Terbaik yang Memicu Agar Hidup Kita Lebih Baik

5. Air Terjun Coban Putri

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: indonesia.travel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah